Laboratorium Manajemen Konstruksi

 

ALAT-ALAT LABORATORIUM
Laboratorium Manajemen Konstruksi Ruang Kerja Admin laboratorium Manajemen Konstruksi

 

KEGIATAN LABORATORIUM
Focus Group Peneliti Dosen dan Mahasiswa S2 Manajemen Konstruksi dengan BPK2L, Dinas Tata Kota dan Akademisi pada Riset Revitalisasi Kota Lama Semarang, 2019 Networking dengan Kementerian Perhubungan dan Alumni Teknik Sipil dalam Kegiatan Kuliah Lapangan di Proyek Strategis Nasional Light Rapid Transit (LRT) Jakarta, 2019
Keterlibatan dengan Asosiasi Profesi Keselamatan Konstruksi Indonesia Sejak 2018 Public Lecture Project Blue Green Infrastructure dengan Mitra Loughborough University, UK 2018
Focus Group Discussion dengan Pengelola Aset Kota Semarang dalam BuGIS Project UNDIP-Loughborough University, UK, 2018 Kolaborasi Riset Multi Disiplin Teknik Sipil-Arsitektur dan Kesehatan Masyarakat bersama Para Pihak (Bappeda, Dinas Perindustrian dan Dinas Kesehatan Kota Semarang)-2018
Partisipasi Mahasiswa S1 dan S2 Bidang Maanajemen Konsruksi: Juara 1 Konstruksi Ramping ke-2, ITB Bandung 2017 Partisipasi Workshop Science Journalism dengan British Council di Surabaya 2017
Project Riset FloodFin Java dengan Loughborough University, Bappeda Kota Semarang dan BPBD Provinsi dan Kota Semarang Partisipasi sebagai Narasumber Dinas PU Kota Semarang tentang Manajemen Banjir Kota dan K3 Konstruksi
Kegiatan Workshop dengan Mahasiswa Peneliti

 

KOORDINATOR LABORATORIUM

Ferry Hermawan, S.T., M.T., Ph.D.

TENAGA LABORATORIUM

Nurjanah Lusiana Octora, S.T.

 

KONTAK LABORATORIUM

Laboratorium Manajemen Konstruksi
Departemen Teknik Sipil FT UNDIP
Gedung D Lantai 3
No. Telp.: (024) 74760060
Email: ferry.hermawanl@live.undip.ac.id